Senin, 19 November 2012

Eksplorasi Software (Perangkat Lunak)

A. Jenis Software OS (Operating System)

  1.  Microsoft Windows 8 Pro

  • Fungsi software : Mengatur proses input-output, mengoprasikan kegiatan komputer. inti dari segala software.
  • Cara mendapatkan : Melalui situs resminya atau di Resseler resminya.
  • Harga : sekitar Rp.1.800.000
  • Perusahaan : Microsoft Corporation.
    

  2.   Linux (Ubuntu)
  •  Fungsi Software : Mengatur proses input-output, mengoprasika kegiatan komputer. inti dari segala software.
  • Cara mendapatkan : Melalui situs resminya. atau search di google.
  • Harga : Free
  • Perusahaan : Di dukung oleh intel, dell, dll.

B. Jenis Software Aplikasi

 1.Microsoft Office Professional 2010
  •  Fungsi software : Untuk Pengolahan kata (MS.Word), Pengolahan Angka (MS. Office), Presentasi (MS. Power Point)
  • Cara mendapatkan : Melalui situs resminya atau di Resseler terdedat.
  • Harga : Rp.5.200.000
  • Perusahaan : Microsoft Corporation.
 2.Adobe Photoshop
  • Fungsi software : Untuk Desain Grafis Foto
  • Cara mendapatkan : Melalui situs resminya atau di resseler terdekat.
  • Harga : RP.7.500.000
  • Perusahaan : Adobe.
3.Corel Draw
  • Fungsi software : Untuk Desain Grafis Vektor
  • Cara mendapatkan : Melalui situs resminya atau di resseler terdekat.
  •  Harga : Rp.4.300.000
  • Perusahaan : Corel Corporation.
4.Kaspersky
  • Fungsi software : Antivirus
  • Cara mendapatkan : melalui resseler online atau cod langsung.
  • Harga : Rp. 150.000
  • Perusahaan :Kaspersky Lab
 5.Smadav
  • Fungsi software : Antivirus
  • Cara mendapatkan : bisa langsung cod ke bandung
  • Harga : 200.000
  • Perusahaan : Smadav
 6.Avira
  • Fungsi software :Antivirus
  • Cara mendapatkan : di gramedia juga ada'
  • Harga : 300.000
  • Perusahaan : Avira.
 7. AVG
  • Fungsi software : Antivirus
  • Cara mendapatkan : di mangga 2 banyak
  • Harga : 300.000
  • Perusahaan : AVG.
 8. Gom Player
  • Fungsi software : Media Player
  • Cara Mendapatkan : di situs resminya
  • Harga : free
  • Perusahaan : Gretech.
 9. Winamp
  • Fungsi Software : Media player
  • Cara mendapatkan : di situs resminya, di saya juga ada
  • Harga : 10.000
  • Perusahaan : Nullsoft.
 10. Mozilla Firefox
  • Fungsi Software : Web browser
  • Cara Mendapatkan : di download
  • Harga : free
  • Perusahaan :Mozilla
 11.Google Chrome
  • Fungsi software : Web browser
  • Cara mendapatkan : di download
  • Harga : Free
  • Perusahaan : Google
 12. Opera
  • Fungsi software : Web Browser
  • Cara mendapatkan : di download, atau beli modem telkomsel flash langsung install opera.
  • Harga : Free
  • Perusahaan : Opera software ASA
 13. Flock
  • Fungsi software : Web Browser
  • Cara mendapatkan : di download
  • Harga : free
  • Perusahaan : Flock.inc
 14. Adobe Reader X
  • Funsi software : Open file format pdf
  • Cara mendapatkan : di situs resminya
  • Harga :Rp.70.000
  • Perusahaan : Adobe.
 15. Skype
  • Fungsi software : Chat Messenger
  • Cara mendapatkan : kunjungi situs resminya
  • Harga : free
  • Perusahaan : Skype.inc
 16. Adobe Flash Player
  • Fungsi software : untuk streaming video saat browsing
  • Cara mendapatkan : kunjungi di situs resminya
  • Harga : free
  • Perusahaan : Adobe
 17. VLC Player
  • Fungsi Software : media player
  • Cara mendapatkan : di situs resminya bisa search di google
  • Harga : free
  • Perusahaan : VideoLAN non-profit
 18. Pro Evolution Soccer 2013
  • Fungsi software : Game
  • Cara mendapatkan : klik here
  • Harga : Rp.480.000
  • Perusahaan : Konami
 19. Fifa 13
  • Fungsi software : Game
  • Cara mendapatkan : klik here
  • Harga : Rp.450.000
  • Perusahaan : EAsport
 20. Diablo III: Collector Edition
  • Fungsi software : Game
  • Cara mendapatkan : klik here
  • Harga : 3.200.000
  • Perusahaan : Activision Blizzard.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar